Motul Bakar Semangat Nasionalisme Para Bikers Tanah Air
Misalnya, 'Tumpah Darahku' yakni permainan memindahkan balon berisi air. Namun, para peserta tidak boleh menjatuhkannya.
Kemudian ada lomba 'Maju Tak Gentar' yaitu balapan antaranggota komunitas, dengan mengumpulkan sedotan yang ditaruh di antara mulut serta hidung untuk dimasukkan ke dalam botol.
Nantinya para peserta yang menang bakal mendapatkan sejumlah hadiah menarik.
Selanjutnya masih ada berbagai kegiatan menarik untuk para pencinta otomotif, seperti menyanyikan lagu Indonesia Raya secara bersamaan, lalu malam harinya City Night Ride.
"Motul Merdeka On Wheels pada dasarnya menyatukan beberapa konten dalam sebuah acara, antara lain community host karena melibatkan komunitas, challenge, ceremonial dan city ride yang menjadi penutup kegiatan kali ini,” tegas Taufik. (rdo/jpnn)
Memeriahkan HUT ke-79 RI, Motul Indonesia menggelar acara Motul Merdeka On Wheels, bersama para bikers tanah air.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
- Setahun Berkiprah, SMK Helmet Makin Diminati Bikers Hingga Komika
- Motul Gandeng Deus Ex Machina Ramaikan Slidetoberfest 2024
- Cara Motul Indonesia Memanjakan Penggemarnya di WSBK Italia
- Yellowcorn Gathering 2024 Sukses Mengumpulkan 500 Bikers
- Rayakan HUT ke-79 RI, IRCOMM Berkomitmen Lakukan Edukasi dan Promosi Kelestarian Hutan
- Klub Supercar Ini Punya Cara Unik Merayakan HUT ke-79 RI