MoU BCA dengan Pertamina Patra Niaga, Implementasi Flazz Card
Rabu, 23 Maret 2016 – 20:18 WIB
Transaksi non tunai dengan menggunakan uang elektronik seperti kartu Fleet ini merupakan salah satu langkah BCA untuk ambil bagian dalam program yang sedang digalakkan oleh pemerintah, yakni program Gerakan Nasional Non Tunai (GNNT).
Baca Juga:
“Beragam kerja sama kami jajaki guna memperluas penggunaan uang elektronik yang dikeluarkan BCA, salah satunya Flazz. Dengan meningkatnya penggunaan uang elektronik diharapkan terciptanya sistem pembayaran yang aman, efisien dan lancar.” tutup Suwignyo. (bca/adv)
GUNA mendorong efisiensi biaya bagi salah satu anak perusahaan Pertamina, PT Bank Central Asia Tbk (BCA) menandatangani nota kesepahaman atau Memorandum
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pererat Hubungan Antar-Negara, Perpustakaan Soekarno Garden Bakal Dibangun di Uzbekistan
- Polisi Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang, Keluarga Korban Lapor ke Polda Jateng
- Begini Nasib Aipda R, Polisi yang Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang
- Kalah di Quick Count, Ridwan Kamil Masih Tunggu Hasil dari KPU
- Siswa SMK Tewas Ditembak Polisi, Menteri HAM Bereaksi Begini
- Keluarga Siswa SMK yang Tewas Ditembak Polisi Mengadu ke Polda Jateng