Mou Harapkan Rival Melaju
Selasa, 11 Maret 2014 – 09:50 WIB

Jose Mourinho. Foto: dok.JPNN
LONDON - Empat klub asal Inggris masih mengisi persaingan di babak 16 besar Liga Champions. Arsenal, Manchester City, Manchester United dan Chelsea menjalani fase grup dengan baik untuk meramaikan persaingan di fase knockout. Sayangnya, leg pertama babak 16 besar berlangsung tak begitu baik bagi empat tim tersebut.
Hanya Chelsea yang terhindar dari kekalahan pada leg pertama. The Blues-julukan Chelsea, bermain imbang 1-1 di kandang wakil Turki Galatasaray. Sementara, United, City dan Arsenal tak mendapat keuntungan dari leg pertama.
Baca Juga:
United mengalami kekalahan 0-2 di kandang Olympiakos (Yunani). Terasa lebih buruk justru menimpa City dan Arsenal yang mengalami kekalahan di kandang sendiri. Tak urung, kerja lebih berat harus dilakoni City dan Arsenal di kandang lawan untuk membalikkan keadaan dan lolos ke perempat final.
Baca Juga:
LONDON - Empat klub asal Inggris masih mengisi persaingan di babak 16 besar Liga Champions. Arsenal, Manchester City, Manchester United dan Chelsea
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah