Mou Ingin Lebih Dicintai
Kamis, 02 Mei 2013 – 07:02 WIB

Mou Ingin Lebih Dicintai
MADRID - Tiga musim di Real Madrid, entrenador Jose Mourinho selalu tertahan di semifinal Liga Champions. Musim ini, mereka disingkirkan Borussia Dortmund dengan agregat 3-4, setelah kemenangan 2-0 (0-0) pada second leg semifinal kemarin dini hari. Wawancara singkatnya dengan ITV sesuai pertandingan memberikan sinyal kepindahan. Saat ditanyakan apakah bertahan, dia tidak mengiyakan. "Mungkin tidak. Saya tidak tahu, tetapi saya ingin berada di tempat di mana saya dicintai," jelas Mourinho, seperti dikutip Football Espana.
Terlalu sulit Real membayar kesalahan mereka pada first leg semifinal di Signal Iduna Park (24/4), di mana mereka kalah 1-4. Ambisi la decima alias gelar kesepuluh di Liga Champions yang didengungkan Mourinho pun kandas.
Baca Juga:
Kegagalan itu semakin menguatkan sinyal kepindahan Mourinho pada akhir musim nanti. Chelsea dengan tangan terbuka siap menerimanya kembali. Bahkan, owner Chelsea Roman Abramovich mengiming-iminginya dengan gaji besar plus mendatangkan Radamel Falcao dari Atletico Madrid.
Baca Juga:
MADRID - Tiga musim di Real Madrid, entrenador Jose Mourinho selalu tertahan di semifinal Liga Champions. Musim ini, mereka disingkirkan Borussia
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi
- Jorji Absen, Ester Bersama Putri KW Tumpuan Tunggal Putri di Sudirman Cup 2025
- Zona Degradasi Liga 1 Memanas, Semen Padang Protes Keras
- MotoGP 2025: Jorge Martin Sudah ke Luar RS, tetapi
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A