Mourinho: Chelsea Lebih Penting Bagi Saya
Selasa, 04 Juni 2013 – 21:25 WIB

Mourinho: Chelsea Lebih Penting Bagi Saya
"Itu sangat sulit untuk bermain melawan Chelsea. Saya melakukannya hanya dua kali, yang tidak begitu buruk," bebernya.
Baca Juga:
"Sekarang saya berjanji hal yang sama persis yang saya janjikan pada 2004. Tapi perbedaannya sekarang adalah bahwa saya salah satu dari kalian," pungkas Mourinho.
Dikabarkan, Mourinho akan kembali mengadakan konfrensi pada Senin pekan depan. Dimana dirinya telah memproklamasikan sebagai The Special One sembilan tahun yang lalu saat dirinya menjabat pertama kali sebagi manajer Chelsea. (ian/jpnn)
LONDON -- Jose Mourinho mengatakan kepada fans Chelsea bahwa ia adalah "salah satu dari mereka" setelah dirinya kembali ke Stamford Bridge dengan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri