Mourinho Nggak Ada Apa-apanya Lawan Klopp

jpnn.com - LIVERPOOL - Pertarungan antara Liverpool melawan Manchester United bukan hanya adu gengsi klub tersukses di Inggris
Adu taktik dan strategi kedua pelatih pun harus diperhitungkan.
Pelatih Liverpool Jurgen Klopp akan kembali berhadapan dengan Mourinho yang saat ini melatih United.
Klopp dan Mourinho memang sudah beberapa kali bertemu.
Laman Sky Sports, Kamis (13/10) menulis, kedua pelatih sudah bertemu sebanyak lima kali.
Hasilnya, Klopp mampu meraih tiga kemenangan.
Sementara itu, Mou hanya mampu meraih satu kemenangan dan sisa laga berakhir seri.
Akankah Klopp bisa memperpanjang rekor kemenangan saat bertemu Mou pada lanjutan pekan kedelapan Premier League di Anfield, Selasa (17/10) dini hari WIB nanti? (mg6/jos/jpnn
LIVERPOOL - Pertarungan antara Liverpool melawan Manchester United bukan hanya adu gengsi klub tersukses di Inggris
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- MotoGP 2025: Peluang Juara Alex Marquez di Mata Sang Kakak
- Jadi Kampiun MotoGP Thailand 2025, Marc Marquez Menyamai Rekor Legenda Ducati
- Klasemen Liga 1 2024/25: Persis Solo Lepas dari Juru Kunci, Siapa Bakal Degradasi?
- Makna Gelar Juara Raymond/Nikolaus di Sri Lanka International Challenge 2025
- Rehan/Gloria Ungkap Alasan Banyak Melakukan Kesalahan di Final German Open 2025
- Runner up German Open 2025 Jadi Modal Rehan/Gloria Menghadapi Orleans Masters