Mourinho Nilai Performa Costa tak Normal
Minggu, 14 September 2014 – 03:09 WIB

Diego Costa. FOTO: AFP PHOTO/IAN KINGTON
LONDON - Diego Costa menjadi pemain yang dielu-elukan ketika Chelsea menekuk Swansea City dengan skor 4-2 pada pekan keempat Premier League di Stamford Bridge, Sabtu (13/9) malam WIB.
Pasalnya, tiga dari empat gol Chelsea berasal dari donasi penyerang asal Spanyol itu. Dengan tambahan itu, Costa kini sudah mengoleksi tujuh gol hanya dalam empat laga Premier League. Costa pun kokoh di pucuk klasemen sementara.
Baca Juga:
"Tujuh gol dari empat laga oleh Costa adalah hal yang mengejutkan saya. Sebab, itu adalah hal yang tak normal," terang pelatih Chelsea, Jose Mourinho sebagaimana dilansir laman resmi klub.
Mourinho juga memuji performa anak asuhnya pada babak kedua. Pasalnya, tiga gol kemenangan tim berjuluk The Blues itu dijaringkan pada paruh kedua pertandingan.
LONDON - Diego Costa menjadi pemain yang dielu-elukan ketika Chelsea menekuk Swansea City dengan skor 4-2 pada pekan keempat Premier League
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah