Mourinho Nonton, The Blues Seri
Rabu, 16 Februari 2011 – 19:24 WIB

Mourinho Nonton, The Blues Seri
LONDON - Jose Mourinho terlihat di tribun penonton di Craven Cottage, markas Fulham, ketika Chelsea ditahan imbang tanpa gol oleh tuan rumah. Kedatangan Mourinho bukan hanya sekadar menyaksikan laga mantan tim asuhannya, tapi lebih dari itu. Memang, saat ini performa The Blues, julukan Chelsea, sedang buruk dan tertinggal 12 poin dari penguasa klasemen Premier League Manchester United. Mereka terpuruk di peringkat kelima klasemen dan telah menyerah dalam perburuan gelar.
The Special One, begitu Mourinho menyebut dirinya, menyaksikan laga Chelsea bersama putranya Jose Jr dan dia duduk berdekatan dengan Lord Sebastian Coe dan Henrique Hilario, kiper pelapis Chelsea. Diyakini dia datang untuk mengintip Chelsea.
Baca Juga:
Ya, sekarang Real Madrid, yang diasuh Mourinho, dan juga Chelsea, sama-sama berada di babak 16 besar Liga Champions. Bila lolos, maka dua tim itu berpeluang bersua di babak perempat final. Itulah yang diantisipasi Mourinho.
Baca Juga:
LONDON - Jose Mourinho terlihat di tribun penonton di Craven Cottage, markas Fulham, ketika Chelsea ditahan imbang tanpa gol oleh tuan rumah. Kedatangan
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah