Mourinho Rayakan Kemenangan ke 100
Minggu, 04 November 2012 – 07:05 WIB

Mourinho Rayakan Kemenangan ke 100
Madrid sebenarnya berpeluang menambah pundi-pundi gol sebelum turun minum. Namun hingga babak pertama usai skor 2-0 tidak berubah.
Baca Juga:
Memasuki babak kedua tim tamu yang tertinggal berupaya mengejar. Mereka kini meningkatkan tempo serangan untuk membalas gol tuan rumah. Menit ke 65, Jose Mari nyaris memperkecil ketertinggalan Zaragoza. Sayang bola masih membentur mistar gawang Iker Caillas.
Namun demikian hingga laga hampir saja usai Madrid tidak membiarkan tamunya mencetak gol sebiji pun. Malah di menit ke 89, pemain pinjaman asal Chelsea, Michael Essien berhasil membuat gol ketiga Madrid dalam laga ini. gol ini lahir berkat umpan Karim Benzema.
Tak berhenti disini. Di masa injury time, Luka Modric berhasil menutup laga dengan membukukan gol atas namanya sendiri. Pemain Timnas Kroasia tersebut mencetak gol setelah mendapatkan umpan manis dari Callejon. Skor 4-0 menutup laga.(zul/jpnn)
MADRID—Real Madrid berhasil mengamankan poin sempurna kala menjamu tim papan tengah Real Zaragoza dalam laga pekan ke 10 La Liga, Minggu (4/11)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan