Mourinho Resmi Tinggalkan Real Madrid
Selasa, 21 Mei 2013 – 12:21 WIB
MADRID - Nasib dan kejelasan Jose Mourinho di Real Madrid terjawab sudah. Pelatih 50 tahun asal Portugal resmi akan meninggalkan klub yang sudah ditanganinya sejak 31 Mei 2010 itu.
Presiden Real Florentino sendiri yang mengumumkan kepergian The Spesial One-julukan Mourinho- melalui jumpa pers yang digelar Senin (20/5) waktu setempat. "Setelah tiga tahun kami berdua menyetujui bahwa ini adalah saat yang tepat untuk mengakhiri kerjasama," katanya.
Baca Juga:
Kata dia, kerjasama antara Real dengan Mourinho sudah menghasilkan lompatan yang besar. Real, lanjut Perez hingga saat ini terus berada di jalur yang semestinya.
Ya, tahun ini bisa jadi tahun terburuk Real. Di La Liga, klub berjuluk Los Merengues hanya bertengger di runner up dibawah musuh abadinya Barcelona. Di ajang Liga Champions, Real disingkirkan Borrusia Dortmund di babak semifinal.
MADRID - Nasib dan kejelasan Jose Mourinho di Real Madrid terjawab sudah. Pelatih 50 tahun asal Portugal resmi akan meninggalkan klub yang sudah
BERITA TERKAIT
- Thom Haye tak Sabar Bertemu Patrick Kluivert di Timnas Indonesia, Singgung Nostalgia
- Anthony Sinisuka Ginting Absen di Indonesia Masters 2025, Alasannya Bikin Ngilu
- Indonesia Masters 2025: Tarian Terakhir The Daddies Akan Spesial
- Bali United Membantai 10 Pemain Semen Padang
- Tim SUP Berjaya di Pattaya, Akmal Yakin Indonesia Mampu Bersaing di Level Global
- Mason Greenwood Top Skor Sementara Liga Prancis