Mouth Spray Sirce-Kum, Pewangi Mulut Berbahan Sirih Buatan Siswi SMA
Kamis, 27 Juni 2013 – 21:01 WIB
Sebab, tiga bahan tersebut memiliki manfaat yang lebih bagus daripada pengharum mulut berbahan kimia. Karena berbahan alami, Mouth Spray Sirce-Kum yang merupakan hasil karya Lifia dan kedua temannya hanya bisa bertahan selama tiga hari. ""Semua kan alami, jadi tidak bertahan lama,"" jelasnya.
Hasil karya Lifia, Diya, dan Gita itu diikutkan dalam lomba karya wirausaha tingkat nasional yang diadakan Magistra Utama di Jogjakarta pada Selasa (25/6). Hasilnya, mereka berhasil meraih juara ketiga. ""Kami senang hasil karya kami bisa menorehkan prestasi,"" ungkapnya.
Lifia berharap hasil karyanya dan dua temannya itu bisa memotivasi banyak siswa lain untuk terus berinovasi. ""Saya harap adik-adik kelas juga bisa berinovasi dan mengukir prestasi di tingkat nasional,"" ucap siswa berkacamata tersebut. (*/c14/bh)
Karena prihatin atas maraknya pengharum mulut yang berbahan kimia, tiga siswa di Bojonegoro berinovasi menciptakan pengharum mulut yang berbahan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Larangan BPA di UE Mulai 2024, Kapan Indonesia Menyusul?
- 5 Manfaat Rutin Minum Air Jahe Campur Gula Aren, Pria Pasti Suka
- 3 Manfaat Teh Tawar yang Luar Biasa
- 5 Khasiat Kelengkeng, Lindungi Tubuh dari Serangan Penyakit Ini
- The Magic of Christmas, Manjakan Liburan Anak dengan Aktivitas Seru
- 11 Manfaat Suka Makan Ikan Salmon, Lindungi Tubuh dari Berbagai Penyakit Ini