MPR: Tayangan Sinetron Berdampak Negatif pada Pendidikan
Senin, 01 Oktober 2012 – 16:33 WIB

MPR: Tayangan Sinetron Berdampak Negatif pada Pendidikan
Demikian juga halnya prilaku anak-anak terhadap sesama teman dan lingkungan keluarganya. Setelah mereka menyaksikan sebuah sinetron, saat itu juga terjadi perubahan prilaku yang sangat merugikan dirinya dan lingkungannya.
Baca Juga:
Demikian juga halnya dengan sejumlah tayangan iklan di televisi yang terang-terangan tidak masuk akal sehat. "Karena tergiur oleh bayaran produsen, pengelola televisi mengabaikan tanggungjawabnya terhadap keberlangsungan moral anak bangsa ini," tegas Melani Leimena Suharli.(fas/jpnn)
JAKARTA - Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR)), Melani Leimena Suharli meminta Komisi I DPR segera menyikapi sejumlah tayangan televisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menerima Ancaman Pembunuhan, Dedi Mulyadi Yakin Warga Jabar Melindunginya
- MKD Jamin Bakal Menindaklajuti Aduan Rayen Pono yang Laporkan Ahmad Dhani
- TNI Pastikan Militer Jepang Ikut Super Garuda Shield 2025
- Kubu Hasto Minta KPK Buka CCTV Momen di Ruang Merokok yang Diklaim Wahyu Setiawan
- Hadirkan Pelaku Usaha Hingga Akademisi, Kemenko PM Gelar Uji Publik Program Berdaya Bersama
- Prabowo Jadi Pemimpin Dunia dengan Kepuasan Publik Tertinggi di Negara G20