MU Hajar Arsenal di Old Trafford, Kemenangan Bersejarah!
Senin, 05 September 2022 – 01:02 WIB
Kekalahan 1-3 dari MU ini belum membuat Arsenal lengser dari puncak klasemen Premier League.
Hingga pekan keenam, Arsenal masih memimpin dengan 15 poin, unggul satu poin dari Manchester City dan Tottenham Hotspur di peringkat kedua dan ketiga.
MU berada di posisi ke-5 dengan 12 poin, satu angka tertinggal dari peringkat ke-4 yang dihuni Brighton & Hove Albion. (pl/jpnn)
MU menjadi tim ketiga dalam sejarah Premier League yang memenangi 4 laga beruntun setelah 2 kali kalah.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Manchester City Dihajar Tottenham 4 Gol Tanpa Balas
- Hasil Laga Manchester City Vs Tottenham Hotspur Bikin Gempar
- Alasan Guardiola Memperpanjang Kontrak Bersama City: Klub Masih Membutuhkan Saya
- Haaland Puji Guardiola: Dia Manager Terbaik di Dunia
- Moncer di Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan Segera Debut di Oxford United?
- Pernah Bersama di Timnas Portugal, Cristiano Ronaldo Mendoakan Amorim Sukses di MU