MU vs Liverpool: Mengejutkan, Ini Alasan Jurgen Klopp Cekik Bruno Fernandes
Selasa, 23 Agustus 2022 – 11:00 WIB

Pelatih Liverpool asal Jerman Jurgen Klopp.(REUTERS/BERNADETT SZABO)
Dengan kekalahan ini, Liverpool harus terperosok ke peringkat 16 klasemen sementara Premier League 2022/23 karena baru mengais dua poin dari tiga laga.
Adapu Manchester United merangsek naik ke posisi 14 dengan nilai tiga. Pasukan Erik ten Hag akhirnya meraih kemenagan perdananya di Liga Inggris 2022/23.(mcr15/jpnn)
Ternyata ini alasan Jurgen Klopp 'mencekik; leher Bruno Fernandes seusai laga Manchester United vs Liverpool.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Liverpool vs PSG: Apa Arti Tangisan Mohamed Salah?
- 16 Besar Liga Champions: 3 Mantan Juara Babak Belur
- MU Bakal Bangun Stadion Baru di Dekat Old Trafford, Berkapasitas 100 Ribu Penonton
- Liverpool vs PSG: The Reds Enggan Main Aman
- Liverpool vs PSG, Arne Slot: Kami tidak Mengejar Hasil Seri
- Liverpool vs PSG, Luis Enrique: Kami Datang untuk Menang