Mualaf, Ully Artha Dikubur Secara Islam
Minggu, 16 Juni 2013 – 22:40 WIB
JAKARTA -- Banyak perubahan yang dilakukan Ully Artha sebelum meninggal. Salah satunya adalah di akhir hayatnya, Ully memutuskan untuk memeluk agama Islam.
Karena telah memeluk agama Islam, Ully akan dikuburkan secara Islam di Tempat Pemakaman Umum Tanah Kusir, Jakarta Selatan, Senin (17/6) besok.
Baca Juga:
"Rencananya Tanah Kusir, jamnya belum tahu. Nanti dikuburkan secara Islam, kemungkinan habis Dzuhur," kata Tigor Pangaribuan, adik kelima Ully Artha, saat ditemui di Rumah Duka Jalan Petojo Sabangan II, Tanah Abang III, Jakarta Pusat, Minggu (16/6) malam.
Setahun sebelum meninggal, Ully Artha akhirnya menikah dengan pria bernama Gatot. Saat ditanya dimana dan kapan tepatnya Ully Artha menikah Tigor mengaku tidak tahu. "Kalau enggak salah di Cibubur," ungkap Ully.
JAKARTA -- Banyak perubahan yang dilakukan Ully Artha sebelum meninggal. Salah satunya adalah di akhir hayatnya, Ully memutuskan untuk memeluk agama
BERITA TERKAIT
- Rizky Febian Bersyukur Bisa Bawa Mahalini untuk Umrah Pertama Kali
- Muhammad Gustidin, Dari Lagu City of Lies ke Bisnis Properti dan Kripto
- Al Ghazali Bicara Adegan Panas dengan Zsazsa Utari di Scandal 3
- Nikita Mirzani Akhirnya Sampaikan Pesan Mengharukan untuk Lolly
- Bank Mandiri Hadirkan Konser Super Diva di Indonesia Arena GBK
- Bersama Lego, Serial Animasi Bluey Hadirkan Set Mainan