Muara Gembong Banjir Lagi, Bupati Didesak Meninjau
Jumat, 10 Desember 2010 – 19:35 WIB
Untuk diketahui, tanggul di Desa Pantai Bahagia, Kecamatan Muara Gembong, Selasa (7/12) lalu, jebol sepanjang 40 meter. Selain mengakibatkan rumah dan bangunan terendam air, lahan pertanian dan tambak ikan juga ikut tergenang. Jebolnya tanggul itu diduga karena ketinggian air yang melebihi ambang batas normal, dari 8 menjadi 11,85 meter. (dai)
Baca Juga:
BEKASI - Bupati Bekasi Sa"duddin, didesak untuk meninjau lokasi banjir di Kecamatan Muara Gembong. Pasalnya, dengan melihat kondisi langsung, maka
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS