Mubarok Setuju Rakornas jadi Ajang 'KLB'
Sabtu, 23 Juli 2011 – 10:51 WIB

Mubarok Setuju Rakornas jadi Ajang 'KLB'
SENTUL - Ribuan kader Partai Demokrat memadati Sentul International Convention Center, Bogor, Jawa Barat, Sabtu (23/7). SICC merupakan tempat digelarnya Rapat Koordinasi Nasional Partai Demokrat 23-24 Juli 2011 Dia menegaskan, jika ada aspirasi untuk meminta Kongres Luar Biasa, maka PD akan merespon. Respon itu, menurut dia, bisa diterima atau ditolak. Tapi, Mubarok menegaskan, bahwa Rakornas ini bukan forum untuk Kongres Luar Biasa.
Nuansa biru mewarnai kawasan Rakornas PD yang rencananya akan dibuka oleh Ketua Dewan Pembina PD yang juga Presiden RI, Susilo Bambang Yudhoyono itu. Kader-kader partai berlambang mercy itu sudah siap mengikuti rakornas yang bertema 'Konsolidasi Perbaikan dan Peningkatan Kinerja' itu. Spanduk berbagai ucapan terpasang. Penjagaan aparat keamanan juga begitu ketat.
Baca Juga:
Anggota Dewan Pembina PD, Ahmad Mubarok menegaskan, Rakornas ini menjadi ajang KLB. "Tapi itu singkatannya, Komitmen Luar Biasa," kata Mubarok di SICC, kepada pers, Sabtu (23/7).
Baca Juga:
SENTUL - Ribuan kader Partai Demokrat memadati Sentul International Convention Center, Bogor, Jawa Barat, Sabtu (23/7). SICC merupakan tempat digelarnya
BERITA TERKAIT
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Komisi III Berikan Ruang eks Pemain Sirkus dengan Pengelola Taman Safari Duduk Bersama
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah