Mubarok Setuju Rakornas jadi Ajang 'KLB'
Sabtu, 23 Juli 2011 – 10:51 WIB
SENTUL - Ribuan kader Partai Demokrat memadati Sentul International Convention Center, Bogor, Jawa Barat, Sabtu (23/7). SICC merupakan tempat digelarnya Rapat Koordinasi Nasional Partai Demokrat 23-24 Juli 2011 Dia menegaskan, jika ada aspirasi untuk meminta Kongres Luar Biasa, maka PD akan merespon. Respon itu, menurut dia, bisa diterima atau ditolak. Tapi, Mubarok menegaskan, bahwa Rakornas ini bukan forum untuk Kongres Luar Biasa.
Nuansa biru mewarnai kawasan Rakornas PD yang rencananya akan dibuka oleh Ketua Dewan Pembina PD yang juga Presiden RI, Susilo Bambang Yudhoyono itu. Kader-kader partai berlambang mercy itu sudah siap mengikuti rakornas yang bertema 'Konsolidasi Perbaikan dan Peningkatan Kinerja' itu. Spanduk berbagai ucapan terpasang. Penjagaan aparat keamanan juga begitu ketat.
Baca Juga:
Anggota Dewan Pembina PD, Ahmad Mubarok menegaskan, Rakornas ini menjadi ajang KLB. "Tapi itu singkatannya, Komitmen Luar Biasa," kata Mubarok di SICC, kepada pers, Sabtu (23/7).
Baca Juga:
SENTUL - Ribuan kader Partai Demokrat memadati Sentul International Convention Center, Bogor, Jawa Barat, Sabtu (23/7). SICC merupakan tempat digelarnya
BERITA TERKAIT
- Politikus Senior PDIP Ini Nilai Megawati Nakhoda NKRI, Hasto Adalah Jangkarnya
- Megawati Sebut Mundur Lebih Terhormat daripada Dipecat, Sindir Jokowi?
- HUT ke-52 PDIP: Megawati Perintahkan Kader Bonding dengan Rakyat
- Pemerintah Pertimbangkan Melantik Dahulu Kepala Daerah Tak Bersengketa di MK
- Dituding Berperan Memenangkan Istri di Pilkada Serang, Mendes PDT Merespons
- Megawati Anggap Ganjar Sudah Benar Bersikap Tolak Kedatangan Israel ke Indonesia