Mubarok Tuding JK Tak Dukung Kerja SBY
Selasa, 21 April 2009 – 16:37 WIB

Mubarok Tuding JK Tak Dukung Kerja SBY
Dia juga membantah bahwa peranan wapres dalam membangun perdamaian di Nanggroe Aceh Darrusalam (NAD) sepenuhnya inisiatif Wapres Jusuf Kalla. “Itu adalah inisiatif Presiden SBY. Sementara Wapres JK diberi tugas oleh presiden untuk mengelola perdamaian di sana. Kendali tetap di tangan presiden,” kata Achmad Mubarok.
Baca Juga:
Menjawab pertanyaan pers tentang kesan sebagai seorang peragu yang dimiliki oleh SBY, Achmad Mubarok pun membantah. “SBY itu bukan sosok peragu. Tapi beliau lebih bersikap hati-hati dalam menyikapi banyak hal. Beda peragu dengan hati-hati sangat tipis. Demikian juga halnya antara cepat dan keliru, juga sangat tipis,” ujarnya, menyindir sikap JK, yang mengusung tema lebih cepat lebih baik.
Namun dia memastikan bahwa Ketua Dewan Pembina dan DPP Partai Demokrat saat ini tidak dalam posisi akan meninggalkan Partai Golkar. “Tapi juga tidak ada jaminan dari Partai Demokrat untuk membangun koalisi dengan Golkar, karena soal rencana koalisi dengan siapa pun, kecuali Partai PDIP dan Gerindra, sudah diserahkan ke Tim 9 DPP Partai Demokrat,” imbuh Achmad Mubarok. (fas/jpnn)
JAKARTA – Wakil Ketua Umum Partai Demokrat Achmad Mubarok kembali bikin kejutan. Setelah sebelumnya memprediksi Partai Golkar hanya akan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi