Mudah bagi Prabowo Jadi Capres Lagi, Peluang Ada tetapi Menang Belum Tentu
Selasa, 12 Oktober 2021 – 08:38 WIB

Presiden Joko Widodo bersama Prabowo Subianto. Foto: arsip JPNN.com
Selain itu, saat ini Prabowo merupakan menteri pertahanan di pemerintahan Presiden Jokowi. Menurut Ujang, posisi itu menjadi modal penting bagi mantan Pangkostrad tersebut.
"Ada pengalaman di pemerintahan," ucap Ujang.
Namun, peluang saja belum cukup bagi Prabowo untuk bersaing di Pilpres 2024. "Belum tentu menang," kata pengamat polisik asal Subang, Jawa Barat itu.(mcr8/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Pengamat politik Ujang Komarudin menilai langkah Gerindra mengusung Prabowo Subianto sebagai capres di Pilpres 2024 bukan hal mengejutkan.
Redaktur : Antoni
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat