Mudik ke Solo? Jangan Lupa Cicipi 10 Kuliner Rekomendasi Menteri Pariwisata Ini
Kamis, 22 Juni 2017 – 12:05 WIB

Menteri Pariwisata Arief Yahya. Foto: Kemenpar
Timlo Sastro terletak di sudut belakang pasar Gede yang dibangun pada tahun 1930 itu. Orang Solo lebih mengenalnya dengan nama timlo (m) Balong karena lokasi Pasar Gede berada di sekitar Kampung Balong.
Rasa masakan Timlo ini gurih-gurih segar seperti soto. Namun, ada juga sebagian orang yang menyebut rasa timlo seperti sup atau bahkan gabungan rasa sup dan soto.
Menpar Arief Yahya paham, masih ada 1001 macam jenis masakan Solo yang tidak masuk dalam 10 top kuliner ini. Tetapi, 10 rekomendasi ini layak dicoba ketika menikmati liburan ke Solo. “Selamat berlibur, Selamat berwisata kuliner! Salam #PesonaKulinerSolo dan #PesonaLebaranSolo," kata Arief Yahya yang hobi blusukan mencari kuliner khas itu. (adv/jpnn)
Solo selalu sukses bikin siapa pun rindu. Rindu suasananya, rindu tempat-tempat eksotisnya, serta rindu kuliner khasnya yang selalu membekas di hati.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menpar Widiyanti Sebut Peringatan Nuzulul Qur'an Momen Memperkuat Nilai-nilai Kebajikan
- Wamenpar Ni Luh Puspa Petakan Potensi Wisata di Bali Timur, Ini Tujuannya
- Backstagers Indonesia Serahkan Manifesto Peta Jalan Industri Event ke Kemenpar
- Menpar Widiyanti Sampaikan 3 Poin Utama yang Perlu Diperbaiki di RUU Kepariwisataan
- Wamenpar Ajak Wisatawan Nikmati Wisata Alam di DeLoano Glamping Magelang
- Endry Lee, Sosok di Balik Kesuksesan MensaPro Indonesia