Mudik Lebaran 2017 Bisa Lewat Tol Hingga Tegal

Dia menyatakan pemerintah desa siap membantu proses pembebasan lahan tersebut agar bisa selesai dengan cepat. Di antaranya membantu jika ada warga yang hendak mengurus sertifikasi tanahnya.
"Pembebasan lahan ini merupakan kewenangan pemerintah pusat. Kami juga belum tahu harga per bidangnya," ucapnya.
Seperti diketahui, Tol Pejagan-Pemalang sepanjang 57,50 kilometer saat ini baru merampungkan pengerjaan ruas Pejagan-Brebes Timur (seksi I dan II) sepanjang sekitar 20 kilometer. Pengoperasian ruas tol tersebut diresmikan oleh Presiden Joko Widodo pada 16 Juni lalu.
Dikerjakan sejak 2014 oleh PT PPTR sebagai anak usaha PT Waskita Karya, pengerjaan jalan bebas hambatan ini ditargetkan rampung pada 2017 sesuai permintaan Presiden Joko Widodo dari target semula pada 2018. (yer/sam/jpnn)
SLAWI – Ditargetkan proyek jalan tol Pejagan-Pemalang seksi III yang melintas di wilayah Kabupaten Tegal, Jateng, kelar 2017 mendatang. Saat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki