Mudik Lebaran Lewat Tol Brebes – Pemalang, Gratis!

"Mungkin panjangnya sekitar 1 kilometeran yang belum di LC," ujarnya.
Tyo menambahkan, pintu exit tol sementara di seksi III dan seksi IV itu akan dipusatkan di tiga titik.
Yaitu, di Desa Ujungrusi Kecamatan Adiwerna, Desa Karangjati Kecamatan Tarub, dan Desa Warureja Kecamatan Warureja.
"Pintu exit itu hanya sementara saja, karena pintu yang sesuai rencana belum jadi yaitu di Desa Kalimati Kecamatan Adiwerna," tukasnya.
Komandan Kodim 0712 Tegal Letkol Kav Kristiyanto mengungkapkan, ruas jalan tol Brebes-Pemalang sudah bisa dilewati pada saat arus mudik lebaran nanti.
Namun, pengendara diminta untuk berhati-hati karena kondisi jalan belum selesai 100 persen. Jika mendasari hasil pantauannya, dua titik rest area belum dilengkapi dengan penerangan.
Utamanya di rest area yang berada di Desa Penarukan Kecamatan Adiwerna. Walau begitu, rest area sudah dilengkapi dengan SPBU, makanan siap saji, tempat salat, MCK, dan areal parkir.
"Untuk penerangan, nanti akan dilengkapi oleh PLN atau dinas perhubungan," ucapnya, seperti diberitakan Radar Tegal (Jawa Pos Group).
Tol Brebes-Pemalang sudah bisa digunakan saat musim mudik lebaran tahun ini. Ruas tol yang berada di seksi III dan IV ini akan digratiskan selama
- PIK2 Diserbu 500 Ribu Wisatawan Selama Libur Lebaran 2025
- Pengguna MyPertamina Meningkat Pada Periode Satgas Ramadan dan Idulfitri 2025
- Booth Camilan Sehat dan Aktivitas Seru Warnai Jalur Mudik 2025
- Mudik Lebaran 2025, KAI Group Angkut 29.170.705 Penumpang
- Lebaran 2025 Menceritakan Keresahan, Ekonom Nilai Perlu Evaluasi Ekonomi
- KPK Terima 561 Laporan Gratifikasi Terkait Idulfitri, Totalnya Sebegini