Mudik Naik Motor, Pemudik Disarankan Lakukan Ini Terlebih Dulu, Banyak Manfaatnya
Senin, 25 April 2022 – 11:25 WIB

Sebelum melakukan perjalanan mengendarai motor ada baiknya pemudik melakukan pemasan terlebih dahulu. Banyak manfaatnya.. ANTARA FOTO/Budi Candra Setya/nym.
Para pemilik kendaraan memastikan sepeda motor yang akan dikendarai sudah di servis dan ganti oli dan juga melakukan pengecekan lebih dari satu kali untuk bagian pengereman, sampai kondisi ban.
"Supaya terhindar ban bocor dalam perjalanan alangkah baiknya di berikan cairan ban supaya ketika ban terkena paku atau apapun yg membuat ban kempis angin masih tetap ada di dalam ban," tutup dia. (Antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Sebelum melakukan perjalanan mengendarai motor ada baiknya pemudik melakukan pemasan terlebih dahulu. Banyak manfaatnya.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Gegara Cipratan Air, ASN Banyuasin Adu Jotos dengan Seorang Pria, Lihat!
- Polisi Tembak Pelaku Pencurian Rumah Ditinggal Pemudik
- Posko Arus Balik Pupuk Kaltim, Bantu Perjalanan Pemudik Kembali ke Perantauan
- Uang Habis, Pemudik Senang Ada Program Balik Rantau Gratis Pemprov Jateng
- H+7 Lebaran, ASDP Catat 780 Ribu Pemudik & 200.000 Unit Kendaraan Kembali ke Jawa
- Viral Pengendara Mobil Dinas Kemenhan Diduga Pesan PSK, Lihat!