Muhaimin 'Berbohong', Wamenkeu Senyum

Muhaimin 'Berbohong', Wamenkeu Senyum
Muhaimin 'Berbohong', Wamenkeu Senyum
Pernyataan Muhaimin langsung dibantah oleh pernyataan Menteri Pembangunan Daerah Tertinggal, Helmy Faisal Zaini yang juga koleganya di PKB. Menurut Helmy, Muhaimin yang kini tersangkut kasus suap di kementriannya tersebut sudah dipanggil oleh Presiden SBY untuk membicarakan masalah reshuffle.

‘’Beberapa kali Muhaimin diajak bicara. Saya kira itu bertahap pembicaraannya. Mungkin ada juga pembicaraan lainnya,’’ kata Helmy.

Selain Muhaimin, nama Menpora Andi Malarangeng juga gencar disebut akan terkena imbas reshuffle kabinet kali ini. Menurut informasi dalam istana, mantan juru bicara presiden SBY tersebut akan digeser ke Seskab. Menjawab hal ini Andi menyerahkan sepenuhnya pada Presiden. ‘’Reshuffle itu urusannya Presiden. Kita menyerahkan sepenuhnya kepada Presiden,’’ kata Andi sambil berlalu. (afz/jpnn)

Berita Selanjutnya:
Giliran Menkeu Dipanggil KPK

JAKARTA — Sejak Presiden Susilo Bambang Yudhoyono memastikan segera merombak jajaran Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) II, para menteri tampaknya


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News