Muhaimin Klaim Kesadaran K3 Meningkat
Kamis, 02 Mei 2013 – 22:40 WIB

Muhaimin Klaim Kesadaran K3 Meningkat
JAKARTA - Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menakertrans) Muhaimin Iskandar mengklaim tingkat kesadaran para pengusaha di Indonesia soal pelaksanaan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) di perusahaannya dari tahun ke tahun terus meningkat. Sedangkan penghargaan SMK3 tahun ini diberikan kepada 304 perusahaan dibanding tahun 2012 sebanyak 254 perusahaan sehingga kenaikannnya mencapai 19 persen.
Hal ini tercermin dari meningkatnya jumlah perusahaan yang menerima penghargaan zero accident (kecelakaan kerja nihil) dan Sistem Manajemen K3 (SMK3) tahun 2013, yang diberikan kepada 911 perusahaan.
Jumlahnya meningkat sekitar 24 persen dibanding tahun 2012 yang jumlah perusahaan nya mencapai 734 perusahaan.
Baca Juga:
JAKARTA - Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menakertrans) Muhaimin Iskandar mengklaim tingkat kesadaran para pengusaha di Indonesia soal pelaksanaan
BERITA TERKAIT
- Ikhtiar Polisi Atasi Kemacetan Truk Peti Kemas di Pelabuhan Tanjung Priok
- BPKH Distribusikan 152,4 Juta SAR untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
- Perkumpulan Lyceum Kristen Menangkan Gugatan Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung, Siswa Terancam Direlokasi
- 6 Fakta Kasus Pelecehan Seksual Dokter Kandungan di Garut, Nomor Terakhir Bikin Geregetan
- Punya Segudang Penghargaan, Ririek Adriansyah Calon Kuat Dirut Telkom
- JATMA Aswaja Tegaskan Komitmen Bangun Ekonomi Umat dan Cinta Tanah Air