Muhaimin Klaim Kesadaran K3 Meningkat
Kamis, 02 Mei 2013 – 22:40 WIB

Muhaimin Klaim Kesadaran K3 Meningkat
“Para pengusaha dan Pekerja harus mengerti, memahami dan menerapkan standar dan norma keselamatan dan kesehatan kerja di tempat kerja agar mengurangi kecelakaan dan penyakit akibat kerja, “ Kata Muhaimin Iskandar di Jakarta, Kamis (2/5).
Baca Juga:
Sebelumnya, pada Jumat( 30/4) lalu, Menakertrans memberikan penghargaan Zero accident kepada 911 perusahaan dan penghargaan SMK3 kepada 304 perusahaan. Sementara itu penghargaan bagi pembina K3 untuk tingkat pimpinan pemerintah daerah (Pemda) berhasil diraih oleh 14 gubernur dan 22 bupati/walikota.
Muhaimin menyebutkan, penghargaan kecelakaan nihil diberikan karena dalam jangka waktu minimal 3 tahun tidak terjadi kecelakaan di tempat kerja sehingga dapat menekan kerugian-kerugian akibat kecelakaan.
Nah, penerima penghargan SMK3 telah berhasil menerapkan K3 secara terintegrasi dengan sistem manajemen perusahaan.(fat/jpnn)
JAKARTA - Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menakertrans) Muhaimin Iskandar mengklaim tingkat kesadaran para pengusaha di Indonesia soal pelaksanaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bareskrim Bongkar Peredaran 38 Kg Sabu-Sabu Jaringan Malaysia-Indonesia di Riau
- Doktor Cumlaude Trimedya Dorong Optimalisasi Pengelolaan Barang Sitaan
- Libur Paskah, Polisi Siapkan Skema Lalu Lintas Urai Kemacetan di Jalur Puncak & Lembang
- Pakar Hukum UI Nilai KPK Terkesan Targetkan untuk Menjerat La Nyalla
- Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Dukung Industrialisasi Pedesaan Sebagai Model Nasional
- Nono Sampono: PIK 2 Terbuka untuk Semua Agama, Ini Wajah Toleransi Indonesia