Muhaimin Target Transmigran Tembus 6.672 KK
Rabu, 02 Januari 2013 – 19:39 WIB

Muhaimin Target Transmigran Tembus 6.672 KK
Muhaimin menjelaskan, keberhasilan program transmigrasi ini ditentukan oleh tiga aspek utama. Yakni, aspek penyiapan permukiman, aspek penyiapan SDM calon transmigran dan aspek pembinaan (masyarakat dan kawasan transmigrasi) oleh pemerintah pusat dan daerah.
“Pemerintah juga akan menerapkan program re-focussing transmigran. Yakni diwujudkan melalui peningkatan kualitas permukiman yang dititikberatkan pada peningkatan sarana prasarana transportasi, penerangan dan peningkatan perekonomian masyarakat,” imbuhnya. (cha/jpnn)
JAKARTA — Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menakertrans) Muhaimin Iskandar menargetkan jumlah penempatan transmigran di tahun 2013 mencapai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK, Bukan Sekadar Ritual, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin