Muhaimin Tetap Tahan Pengiriman TKI Sektor Informal
Rabu, 16 Mei 2012 – 01:06 WIB

Muhaimin Tetap Tahan Pengiriman TKI Sektor Informal
Menteri yang juga Ketua Umum PKB itu mengaku sempat ditanya Wapres Boediono terkait belum dibukanya kran pengiriman TKI sektor domestik ke Malaysia. "Saya sempat ditanya oleh Wapres saat pertemuan di Phnompehn, mengapa sampai saat ini Indonesia belum mengirimkan TKI ke Malaysia. Saya jawab, kita belum menempatkan TKI di sana karena kita harus benar-benar memastikan TKI yang berangkat sudah sesuai standar yang kita tetapkan," paparnya. (Cha/jpnn)
Baca Juga:
BOGOR - Meski moratoriun pengiriman Tenaga Kerja Indonesia (TKI) ke Malaysia sudah dicabut sejak bulan Desember 2011 lalu, namun Menteri Tenaga Kerja
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Presiden KSPI Ungkap Ratusan Ribu Buruh Bakal Hadir saat May Day di Monas
- Menko Polkam Singgung Modifikasi Cuaca dan Water Bombing Untuk Tekan Karhutla
- Fadli Zon Resmikan Nama Jalan Haji Usmar Ismail di Kawasan Jam Gadang
- Presiden KSPSI Ajak Buruh Merayakan May Day di Monas yang Dihadiri Prabowo
- PT Indo RX Menang di Arbitrase, Kuasa Hukum: Kami Tidak Akan Pernah Berhenti Menuntut Pemulihan
- Dedi Mulyadi Ungkap Kriteria Pelajar yang Dikirim ke Barak TNI