Muhammad Avanda Alvin, Pakar SEO Aceh Bocorkan Rahasia Membangun Backlink

Muhammad Avanda Alvin, Pakar SEO Aceh Bocorkan Rahasia Membangun Backlink
Pakar SEO asal Aceh, Muhammad Avanda Alvin membocorkan rahasia membangun backlink, simak baik-baik ya. Foto: Dok. Pribadi for JPNN.com

No-follow backlinknofollow backlink memberitahu mesin pencari untuk mengabaikan backlink tersebut dan tidak menghitungnya ke score SEO.

Manfaat Backlink

Selain dari segi SEO, backlink juga mempunyai banyak manfaat lainnya. Berikut adalah beberapa keuntungan backlink untuk situs Anda:

Meningkatkan exposure website Anda — semakin banyak backlink yang Anda dapatkan dari situs web lain, semakin banyak eksposure yang akan Anda terima dari traffic website tersebut.

Meningkatkan kredibilitas website Anda — mendapatkan backlink berarti website Anda terpercaya dalam menghasilkan konten berkualitas tinggi yang layak dibaca.

Meningkatkan peringkat pada SERPs — seperti yang sudah dibahas sebelumnya, backlink dapat meningkatkan peluang Anda untuk mendapatkan peringkat yang lebih tinggi di halaman hasil pencarian.

Mempermudah website Anda terindex di search engine — semakin cepat proses pengindeksan di Google, Anda akan mendapatkan tingkat visibilitas tinggi dan juga trafik organik yang lebih banyak.

Membangun hubungan dengan situs lainbacklink juga memungkinkan Anda membangun hubungan yang saling menguntungkan dengan situs web lain yang mempunyai niche sama.

Cara Mendapatkan Backlink Pada Website

Backlink adalah salah satu faktor paling berkontribusi dalam off-page SEO.

Pakar SEO asal Aceh, Muhammad Avanda Alvin membocorkan rahasia membangun backlink, simak baik-baik ya

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News