Muhammadiyah Netral di Pilgub Jabar
Jumat, 16 Maret 2012 – 12:47 WIB

Muhammadiyah Netral di Pilgub Jabar
"Aher kinerjanya selama 5 tahun cukup baik, Yance pun saat memimpin Indramayu bagus, dua orang itu adalah orang yang bagus dalam memimpin, saya yakin di Pilgub akan terjadi pertarungan hebat," tuturnya.
Mursalin melanjutkan, meski akan bersikap netral Muhamadiyah akan mengintruksikan simpastisannya menggunakan hak pilih dan menolak golput. "Muhammadiyah tak akan golput," tutupnya. (wam)
ORMAS Islam besar seperti Muhammadiyah tak akan terseret kepentingan pencalonan Pilgub Jabar 2013 mendatang. Ini tidak berarti tak punya kader untuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kawal PSU Pilkada Kabupaten Serang, PKS Menerjunkan Ratusan Pasukan Khusus
- 3 Orang Timses Ditangkap Menjelang PSU Pilkada Kabupaten Serang
- DPR dan Masyarakat Sipil Desak Proses Hukum Perusahaan Logistik Pembuat Macet di Pelabuhan Tanjung Priok
- Menjelang PSU Pilkada Pasaman, Rahmat Saleh Mewanti-wanti KPU Proaktif dan Jeli
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- 7 Gugatan Hasil PSU Pilkada Sudah Masuk ke MK, Ini Daftarnya