MUI Datangi Polresta
Koordinasi soal Ahmadiyah
Kamis, 24 Maret 2011 – 11:19 WIB

MUI Datangi Polresta
Tempat Ahmadiyah di Komplek Nagoya Square Blok A No 7 bertuliskan Musholla Baitul Dzikir yang berfungsi sebagai masjid tempat mereka melakukan salat terlihat sepi seolah tidak berpenghuni. Bahkan beberapa kali diketok pintunya, tidak ada satupun yang keluar. Bel yang awalnya ada didepan pintu pun sudah dicopot pemiliknya. "Biasanya ada orang," ujar Mira pemilik warung yang berada persis di depan musalla.
Baca Juga:
Menurut Mira, di musalla tersebut selalu tertutup dan sepi."Hanya hari Jumat saja ramai orang," ucapnya. Walaupun demikian, warga sekitar tidak pernah campur tangan dan ikut pusing dengan semua aktifitas Ahmadiyah. Walaupun sudah dilarang pemerintah pusat melalui SKB. (cr8)
BATAM - Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Batam melarang segala bentuk aktivitas jamaah Ahmadiyah di Batam. MUI menyarankan mereka kembali kepada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mau Mandi di Sungai, Warga Temukan Meriam
- Detik-Detik Motor Terbakar di SPBU di Merangin, Lihat
- Wisatawan Terseret Ombak di Pantai Sawarna Lebak Belum Ditemukan
- Bentrok Antarwarga di Maluku, Gubernur dan 2 Jenderal Turun Tangan
- Wisatawan Hilang Terseret Ombak di Pangandaran Ditemukan Meninggal Dunia
- Tutup TPS Ilegal, Agung Nugroho Instruksikan Tanam Pohon