MUI Minta Umat Islam Maafkan Kekhilafan Andre Taulany
Sabtu, 04 Mei 2019 – 20:58 WIB

Andre Taulany. Foto Fedrik Tarigan/jpnn.com
"Semoga ini jadi pelajaran, sehingga hal-hal berkenan dengan ajaran agama, pembawa agama Rasulullah ketika hal itu disebut atau dibicarakan hindari untuk dijadikan bahan candaan berkenaan dengan agama,” beber Cholil. (cuy/jpnn)
MUI berharap umat Islam memaafkan Andrea Taulany atas candaannya yang dianggap telah menghina Nabi Muhammad SAW.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Dukung Kamtibmas, MUI Jakut Apresiasi Kinerja Polres Pelabuhan Tanjung Priok
- Wasekjen MUI Berharap Hakim Penerima Suap Rp 60 M Dihukum Mati
- Komisi Hukum MUI Lega Kejaksaan Tetap Usut Korupsi
- Ketua MUI Ajak Umat Islam Tetap Memiliki Integritas Seusai Ramadan
- Viral Dugaan Penghinaan pada Habib Idrus, DPP KNPI: Ini Ramadan, Seharusnya Menebarkan Kedamaian
- KMMP Desak Kapolri Tuntaskan Kasus Hukum Robertus Robet