Mukjizat, Haerul Ditemukan Terombang-Ambing di Tengah Lautan Seorang Diri
Kamis, 04 Februari 2021 – 06:18 WIB

Nelayan asal Desa Bangsring yang dikabarkan hilang sudah ditemukan dalam keadaan selamat. Foto: ist/ngopibareng
“Kondisi korban memang berangsur membaik begitu tiba di rumahnya,” pungkasnya.
Seperti diketahui, Haerul Anam dikabarkan hilang saat memancing di sekitar perairan Pulan Tabuhan, Banyuwangi, Sabtu lalu. Mulanya, mesin perahu korban rusak sehingga tidak bisa dinyalakan.
Saat itu korban sempat memasang layar. Namun cuaca yang kurang bersahabat mematahkan layar yang dipasang di perahu korban.
Selanjutnya, perahu korban diketahui terseret arus dan menghilang. Sabtu sore, Keluarga korban sempat melakukan pencarian tetapi tidak membuahkan hasil.(ngopibareng/jpnn)
Haerul akhirnya ditemukan di tengah laut di atas kapal setelah pencarian oleh petugas.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Peringatan Dini BMKG, Waspada Gelombang Tinggi di Kepri
- Longboat Membawa 5 Orang Tenggelam, 3 Penumpang dalam Pencarian
- Cuaca Buruk Berpotensi Ganggu Penerbangan Saat Mudik Lebaran 2025
- Kapal Kandas di Selat Bali, Penumpang Dievakuasi
- Gelombang Tinggi Berpotensi Terjadi, BMKG Imbau Nelayan di DIY Tunda Melaut
- Keberadaan Seorang Warga Indonesia di Tasmania Sempat Dikhawatirkan