Muktamar NU di Lampung Sesuai Jadwal Awal, Panitia Segera Menyurati Pemerintah
Rabu, 08 Desember 2021 – 09:29 WIB
Namun, kata Kiai Marsudi, jika pemerintah tidak mengizinkan karena alasan kondisi pandemi Covid-19, maka akan dilakukan rapat gabungan kembali untuk menetapkan tanggal pelaksanaannya.
"PBNU juga memerintahkan kepada panitia muktamar untuk segera berkirim surat kepada pemerintah dan Satgas Covid-19 baik nasional maupun lokal, perihal perizinan pelaksanaan muktamar," ujar Kiai Marsudi. (fat/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
KH Marsudi Syuhud mengatakan PBNU telah memutuskan Muktamar NU di Lampung diselenggarakan sesuai jadwal, 23-25 Desember 2021.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Natal Penuh Kasih dan Sukacita: KKR Natal GBI HMJ Kota Wisata Cibubur Berlangsung Meriah
- Puncak Kenaikan Penumpang di Terminal Amplas Diprediksi Pada 22 Desember 2024
- Pra MLB NU Soroti Jabatan Gus Ipul di PBNU
- Rayakan Natal, Bank Mandiri Bagikan Lebih 2 Ribu Paket Bantuan di Seluruh Indonesia
- KAI Tambah Kouta Perjalanan Sepanjang Libur Natal dan Tahun Baru
- 3.667 Personel Satpol PP Siap Amankan Perayaan Natal di 674 Gereja di Jakarta