Mulai 2019, Seluruh PNS Terima Remunerasi
Kamis, 06 Desember 2018 – 00:34 WIB

PNS di Pemprov Jatim akan menerima remunerasi. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Selain itu, sebut Pakde Karwo, Pemprov Jatim juga akan melakukan beberapa upaya peningkatan kualitas SDM, seperti menerapkan dual track strategy yang meliputi sektor formal dan strategi non formal. Tidak saja untuk penempatan SDM di dunia kerja, tetapi juga dalam rangka menciptakan wirausaha - wirausaha yang punya daya saing. (mus/rud)
Mulai tahun 2019 Pemerintah Provinsi Jawa Timur akan memberikan remunerasi untuk seluruh PNS di sana.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Penjelasan RSUP Dr Sardjito soal THR Insentif yang Diprotes Pegawai
- Tergiur Remunerasi, Oposisi Malaysia Sambut Tawaran PM Ismail Sabri
- Wuihh, PNS Baru Langsung Dapat Remunerasi
- Sekarang Beri Remunerasi Pakai Aplikasi Khusus
- Hapus Tunjangan PNS, Pemprov Berlakukan Remunerasi
- Sistem Gaji Tunggal PNS, Remunerasi Bakal Tidak Berlaku