Mulai Besok Ada Rapid Test di Terminal Kampung Rambutan
Minggu, 20 Desember 2020 – 20:58 WIB

Suasana di Terminal Kampung Rambutan saat libur Iduladha Juli lalu. Foto: ANTARA/Andi Firdaus/am
Situasi terminal menjelang perayaan Natal masih relatif stabil pada angka pemberangkatan penumpang berkisar 900-an orang per hari.
"Itu pun masih di bawah jumlah harian rata-rata," katanya. (antara/jpnn)
Rapid test COVID-19 di Terminal Kampung Rambutan diintensifkan menyusul penerapan tes antigen di terminal yang belum dilengkapi dengan juklak dan juknis.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025
- Transjakarta Perpanjang Waktu Operasional Menuju Stasiun, Pelabuhan, dan Terminal
- Cara Atur Barang Bawaan di Mobil saat Mudik Lebaran, Jangan Berlebihan
- Waka MPR: Pemanfaatan Oil Rig untuk LNG Sebagai Langkah Strategis
- Arus Peti Kemas di TPK Semarang Terus Meningkat, Pelindo Lakukan Penataan Terminal
- Libur Panjang, DAMRI Jual 48.309 Tiket AKAP