Mulai Besok, Anak Usia 6-11 Tahun Bisa Lakukan Vaksinasi Covid-19
Senin, 13 Desember 2021 – 16:00 WIB

Ilustrasi - Anak-anak bermain di Ruang Terbuka Hijau (RTH) Taman Puring, Jakarta Selatan, Rabu (17/3). Foto: Ricardo/jpnn.com
"Kemudian Januari 2022 akan ada tambahan vaksin Sinovac dari Dirjen Farmalkes dan sudah datang, sehingga ini (vaksinasi untuk anak) tidak akan putus," lanjut Maxi.
Mulai 2022, lanjut dia, vaksin Sinovac hanya akan digunakan untuk anak-anak.
Adapun tempat pelaksanaan vaksinasi ialah Puskesmas, rumah sakit, dan fasilitas pelayanan kesehatan lainnya.(mcr9/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Kemenkes mengungkapkan vaksinasi Covid-19 bagi anak usia 6 sampai 11 tahun akan segera dilakukan.
Redaktur : Yessy
Reporter : Dea Hardianingsih
BERITA TERKAIT
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- Jangan Sampai Anak Kekurangan Zat Besi, Simak Penjelasan Ahli
- Kemenkes Hentikan Kegiatan PPDS Anestesi di RS Hasan Sadikin
- Komisi IX Bakal Panggil Kemenkes dan Dekan Kedokteran UNPAD Buntut PPDS Pemerkosa Pendamping Pasien
- Kemenkes Cabut STR Dokter Priguna, Izin Praktik Dibatalkan