Mulai Besok, Anak Usia 6-11 Tahun Bisa Lakukan Vaksinasi Covid-19
Senin, 13 Desember 2021 – 16:00 WIB

Ilustrasi - Anak-anak bermain di Ruang Terbuka Hijau (RTH) Taman Puring, Jakarta Selatan, Rabu (17/3). Foto: Ricardo/jpnn.com
"Kemudian Januari 2022 akan ada tambahan vaksin Sinovac dari Dirjen Farmalkes dan sudah datang, sehingga ini (vaksinasi untuk anak) tidak akan putus," lanjut Maxi.
Mulai 2022, lanjut dia, vaksin Sinovac hanya akan digunakan untuk anak-anak.
Adapun tempat pelaksanaan vaksinasi ialah Puskesmas, rumah sakit, dan fasilitas pelayanan kesehatan lainnya.(mcr9/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Kemenkes mengungkapkan vaksinasi Covid-19 bagi anak usia 6 sampai 11 tahun akan segera dilakukan.
Redaktur : Yessy
Reporter : Dea Hardianingsih
BERITA TERKAIT
- KPCDI Soroti Dampak Efisiensi Anggaran terhadap Pasien Ginjal, Kemenkes Tegaskan Ini
- Ketimpangan Gender Masih jadi Persoalan di Indonesia, Perlu Kolaborasi Lintas Sektor
- Ahli Sarankan Pembatasan Konsumsi Gula saat Anak Berbuka Puasa
- 5 Penyakit yang Harus Diwaspadai saat Bencana Banjir
- Paramount Petals Gencarkan Gerakan Sehat dan Cerdas bagi Anak Usia Dini hingga Lansia
- Tip Mempersiapkan Libur Lebaran Berkesan Bareng Keluarga