Mulai Kampanyekan Daftar Haji Kala Muda
Warning Arab Saudi Terhadap Penyebaran Virus Coronavirus
Selasa, 25 September 2012 – 07:01 WIB

Mulai Kampanyekan Daftar Haji Kala Muda
Warning Penyebaran Coronavirus
Sementara itu, Media Center Haji (MCH) Kemenag di Madinah melaporkan jika Kementerian Kesehatan Arab Saudi mengeluarkan warning atas penyebaran virus Coronavirus. "Kami akan terus mewaspadai perkembangan virus ini," kata dr Kasi Kesehatan Daerah Kerja (daker) Madinah Tjetjep Ali Akbar kepada tim MCH kemenag kemarin (24/9).
Upaya pencegahan dilakukan diantaranya dengan memberikan penyuluhan kepada dokter-dokter kloter dan tim kesehatan haji Indonesia (TKHI). Selain itu juga penyuluhan langsung kepada jamaah haji. Kepada para jamaah disarankan agar terus mengenakan masker serta istirahat yang cukup sehingga meningkatkan daya tahan tubuh.
Menurut Tjetjep, penyebaran virus ini tidak perlu terlalu dicemaskan. "Virus ini berbeda dengan meningitis," katanya. Meski begitu, Balah Pengobatan Haji Indonesia (BPHI) sudah menyiapkan pasokan obat-obatan antibiotik untuk jaga-jaga.
JAKARTA - Kementerian Agama (Kemenag) mulai memantau serius keberadaan jamaah haji di Arab Saudi yang didominasi jamaah usia tua. Mereka tidak mau
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?