Mulai Tahun Depan Uang Makan PNS Dicoret, Ini Alasannya

Selain itu, jatah uang makan untuk guru yang belum tersertifikasi, menurut Anton, jauh lebih bagus dari tahun lalu. Sebab, tahun lalu, semua PNS tidak mendapatkan uang makan. ”Baru di PAK (perubahan anggaran keuangan) kami anggarkan,” imbuhnya.
Karena ada perubahan di PAK, maka September hingga Desember semua PNS mendapatkan uang makan. ”Bisa saja di PAK tahun depan kami anggarkan lagi ada dananya. Karena sekarang belum ada, makanya kami tidak kasih dulu,” jelas pria yang juga ketua DPC PKB Kota Malang tersebut.
Sementara itu, anggota komisi D Hadi Susanto mengatakan, DPRD menyetujui usulan Pemkot Malang itu. Alasannya, pemerintah kota memang sedang menggenjot pembangunan infrastruktur. ”Tapi ini sudah adil. Guru yang belum sertifikasi tetap dapat, karena memang pendapatan mereka masih minim,” kata politisi PDIP ini. (riq/c1/nen/sam/jpnn)
MALANG - Pemkot Kota Malang mengubah kebijakan soal uang makan bagi PNS di kota apel itu. Jika tahun ini mereka masih dapat jatah empat bulan, yakni
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki