Mulyanto PKS Sentil BRIN soal Kabar Badai, Urusan Cuaca Biar BMKG Saja
Kamis, 29 Desember 2022 – 15:15 WIB

Anggota Komisi VII DPR RI Mulyanto menilai BRIN sebenarnya bukan lembaga yang berwenang mengungkap informasi soal perkiraan cuaca ke publik. Ilustrasi Foto: M Fathra Nazrul Islam/JPNN.com
Mulyanto mengatakan BRIN seagai badan riset seharusnya bisa membuat alur koordinasi dan komunikasi yang baik.
"Ini sudah kasus yang kedua. Sebelumnya terkait dengan prediksi tsunami di Banten. Koordinasi dan sinergi menjadi penting dari lembaga riset dan penelitinya kepada lembaga yang berwenang menyampaikan ke publik seperti BMKG," katanya. (ast/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Anggota Komisi VII DPR RI Mulyanto menilai BRIN sebenarnya bukan lembaga yang berwenang mengungkap informasi soal perkiraan cuaca ke publik.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Prakiraan Cuaca BMKG, Sebagian Kota Besar Diguyur Hujan Ringan Hari Ini
- BMKG Imbau Waspadai Potensi Banjir Lahar Gunung Lewotobi Laki-Laki
- Waspada, BMKG Ungkap Wilayah Indonesia yang Berpotensi Diguyur Hujan Hari Ini
- Hujan Lebat & Cuaca Ekstrem Bakal Melanda Sumsel Selama 5 Hari
- BMKG Imbau Warga Jawa Tengah Tetap Tenang Seusai Diguncang Gempa 2 Kali
- BMKG Ungkap Penyebab Hujan hingga Cuaca Ekstrem Akhir-Akhir Ini