Muncul Faksi-Faksi di Demokrat
Kamis, 21 Oktober 2010 – 08:36 WIB

Muncul Faksi-Faksi di Demokrat
Sementara, anggota Dewan Pembina Partai Demokrat Ahmad Mubarok membantah kalau saat ini banyak faksi di internal Demokrat sudah bermanuver untuk posisi menteri. “Selama ini partai kita solid-solid saja, tidak ada manuver dan sebagainya,” katanya kepada INDOPOS. Meski Mubarok membantah, namun aroma persaingan di internal Demokrat sudah terlihat. Ini memunculkan kubu-kubuan. Misalnya selain kubu Anas, ada juga kubu Marzuki Alie, kubu senior, dan kubu Andi Mallarangeng. Tetapi sekali lagi, Ahmad Mubarok membantah adanya perpecahan tersbut. “Kita solid kok,” katanya. (dms/dil)
JAKARTA - Persaingan antar faksi di Partai Demokrat mulai terlihat. Momentum rencana reshuffle yang akan dilakukan Presiden SBY mengindikasikan adanya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang