Muncul Klaster Covid-19, Rizieq Shihab Diminta tak Gelar Acara yang Mengumpulkan Banyak Orang lagi
Selasa, 24 November 2020 – 06:17 WIB
Doni meminta masyarakat yang ikut dalam penjemputan Habib Rizieq di bandara Soekarno-Hatta dan menghadiri beberapa acara Rizieq agar melapor kepada ketua RT/RW di wilayahnya. Ada baiknya juga memeriksakan diri ke puskesmas atau rumah sakit. (flo/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Rizieq Shihab juga diimbau jangan membuat acara karena semua kegiatan yang berhubungan dengannya sudah menimbulkan klaster covid-19 baru.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Berdiri di Depan Massa Reuni Akbar PA 212, Habib Rizieq Menyampaikan Pesan, Lantang
- Habib Rizieq Cs Gugat Presiden, Gunakan Istilah G30S/Jokowi
- Gandeng Katar Kelurahan Petamburan, PLN Indonesia Power UBH Wujudkan Sekolah Gratis
- 2 Anak SMK di Grogol Petamburan Tertipu, Hp Raib, Begini Modus Pelaku Ojol
- Anak Buah Prabowo Temui Habib Rizieq, Ini yang Dibicarakan
- Presiden AS Joe Biden Positif Covid-19