Mungkin 4 Hal Ini Membuat Jokowi Menikmati Berkemah di Hutan yang Menantang
Selasa, 15 Maret 2022 – 09:12 WIB

Penampakan hutan sekitar lokasi Presiden Jokowi berkemah di IKN Nusantara, Kecamatan Sepaku, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur. Foto: Arditya Abdul Aziz/JPNN.com
3. Jokowi pengusaha mebel
Jokowi dikenal juga sebagai pengusaha mebel di Solo yang sukses. Sebelum menjadi pengusaha, dia sempat bekerja di sektor industri berbahan baku kayu.
4. Cita-cita Jokowi
Jokowi pernah mengungkapkan bahwa sejak kuliah di Fakultas Kehutanan UGM, dirinya bercita-cita sebagai pegawai Perhutani.
Sempat ikut tes sebagai pegawai Perhutani, tetapi tidak lolos seleksi. (sam/jpnn)
Presiden Jokowi menikmati berkemah di tengah hutan di calon lokasi pembangunan IKN Nusantara, mengapa? Simak poin terakhir.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Pak Luhut Sudah ke Rumah Jokowi di Hari Pertama, Ada Kompol Syarif
- NasDem Menghormati Jika Jokowi Pilih Gabung PSI
- Hasil Survei Cigmark Tentang Ketua Wantimpres, Setia Darma: Jokowi Cocok dan Layak
- Apakah Jokowi Akan Bergabung dengan PSI? Begini Analisis Pakar
- Sinyal Jokowi Gabung PSI Makin Kuat, Golkar: Pasti Ada Hitungan Politik
- Pengamat Politik Sebut Wajar Jokowi Diunggulkan Jadi Ketua Wantimpres RI