Mungkinkah Ini Penyebab Performa Persebaya Merosot Tajam?
Senin, 25 Desember 2023 – 11:31 WIB
Di dua laga itu, Persebaya unggul lebih dahulu, tetapi harus puas menerima satu poin di akhir laga karena hanya mampu menutup pertandingan dengan hasil imbang.
“Faktor luck. Sepak bola itu tidak bisa dipisahkan dari itu. Kami sudah berusaha keras, pemain semuanya, tetapi belum diberi keberuntungan,” tutur Uston.
Selama jeda kompetisi ini, Uston mengatakan akan memanfaatkannya untuk mengevaluasi penampilan tim.
"Mudah-mudahan ke depan terbuka jalannya," katanya. (lib/jpnn)
Jadwal Laga Tunda & Pekan ke-24 Liga 1
ligaindonesiabaru
Klasemen Liga 1
flashscore
Persebaya baru enam kali menang di Liga 1 dan kini sedang melewati sembilan laga tanpa kemenangan secara beruntun.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Gresik United Yakin Djajang Nurjaman Mampu Membawa Klub Promosi ke Liga 1
- Maxuel Pengin Pecah Telor di Laga Persija Vs Madura United
- Persija Jakarta jadi Tim Super jika Bisa Pukul Madura United
- PSM Makassar Gagal Menaklukkan 10 Pemain Persik Kediri
- Kapten Persib Bandung Bocorkan Kondisi Ruang Ganti Seusai Ditahan Imbang Semen Padang
- PSS Sleman Mengirim Persis Solo ke Zona Degradasi Liga 1