Mural Cantik Hidupkan Kota Brisbane


ABC Radio Brisbane: Rae Allen
"Direktur festival lainnya mengatakan festival ini 'menyangkut memperkaya pemandangan kota', dan saya setuju dengan itu," kata Savage.
Selama dua minggu festival, pengunjung didorong melihat karya-karya yang dilukis, dicat dan diperhalus.
Sebuah karya Sor2 pada jalan bawah tanah di Brisbane Selatan dan mural besar Drapl di sisi bekas arena Red Hill, keduanya dibuat langsung di depan penonton.
"Acara ini memberi kesempatan bagi warga untuk berbicara langsung dengan seniman dan menyaksikan proses artistik. Proses ini penting," kata Savage.

ABC Radio Brisbane: Jessica Hinchliffe
"Umumnya mereka yang tidak memiliki latar-belakang seni mungkin tidak selalu memahami bagaimana prosesnya dan bagaimana mereka merespon ruang dan lingkungannya," katanya.
Tim festival kini sudah mulai merencanakan acara untuk tahun depan yang rencananya digelar paruh pertama 2018.
Dinding gudang, dermaga dan bekas arena skating di Brisbane, Australia, menjadi lebih "hidup" dengan lukisan potret berwarna-warni karya para seniman
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya