Murid di Pedalaman Australia Harus Tempuh Jarak 85 KM ke Sekolah Terdekat

"Saya sendiri pernah tinggal lebih 4 tahun di Peterborough, anak-anak saya sekolah di sana jadi saya paham pentingnya sekolah di kota kecil," tambah Menteri Rankine.
"Namun, kita tidak bisa melanjutkan sekolah dan memberikan pendidikan yang baik jika hanya ada dua, tiga, lima atau enam murid di sana," katanya.
Menurut Nikki Gaiter, sekolah di kota kecil memiliki hubungan khusus dengan kehidupan kota itu sendiri sama seperti layanan ambulans dan pemadam kebakaran.
"Coba perhatikan setiap kali ada sekolah yang ditutup di kota-kota sepanjang jalur ini, maka kota-kota itu juga ikut mati, seperti Kota Cockburn, Olary, dan Terowie," jelas Nikki.
"Kota-kota kecil ini pelan-pelan mati, tapi pemerintah tampaknya tidak mengerti," katanya.
Tahun lalu, hanya dua orang murid yang mendaftar ke sekolah yang ada di Kota Yunta.
Para murid sekolah di Yunta, sebuah kota pedalaman di Australia Selatan, kemungkinan harus menempuh jarak 85 kilometer ke sekolah terdekat di kota
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia