Murid-Murid Kreatif Indonesia yang Berprestasi di Kompetisi Internasional
Bikin Plastik dari Kentang, Energi Alternatif dari Lumut
Jumat, 22 Juli 2011 – 08:08 WIB
Mereka ini adalah murid-murid SMA di Jakarta dan Denpasar yang berhasil menjuarai kompetisi internasional, menyisihkan puluhan ribu peserta dari 52 negara. ------------------------------ ----
THOMAS KUKUH, Jakarta
------------------------------ ----
Ajang bergengsi itu bernama Kompetisi ThinkQuest International 2011. Itu adalah sebuah kompetisi yang menguji keterampilan berpikir kritis dalam menghadapi masalah nyata di dunia. Kompetisi tersebut digelar secara online sejak September 2010 hingga pertengahan 2011.
Dua tim dari Indonesia berhasil memenangi kompetisi itu, yakni juara pertama dan kedua. Juara pertama diraih tim asal SMAN 4 Denpasar, sedangkan juara kedua diraih tim dari SMAN 48 Jakarta.
Mereka ini adalah murid-murid SMA di Jakarta dan Denpasar yang berhasil menjuarai kompetisi internasional, menyisihkan puluhan ribu peserta dari
BERITA TERKAIT
- Setahun Badan Karantina Indonesia, Bayi yang Bertekad Meraksasa demi Menjaga Pertahanan Negara
- Rumah Musik Harry Roesli, Tempat Berkesenian Penuh Kenangan yang Akan Berpindah Tangan
- Batik Rifaiyah Batang, Karya Seni Luhur yang Kini Terancam Punah
- 28 November, Masyarakat Timor Leste Rayakan Kemerdekaan dari Penjajahan Portugis
- Eling Lan Waspada, Pameran Butet di Bali untuk Peringatkan Melik Nggendong Lali
- Grebeg Mulud Sekaten, Tradisi yang Diyakini Menambah Usia dan Menolak Bala