Murka, Pelatih Suriah Ungkap Biang Kerok Kekalahan Kontra Timnas U-20 Indonesia

jpnn.com, TASHKENT - Pelatih Suriah Mark Wote tampaknya sangat kecewa melihat tim asuhannya keok melawan Timnas U-20 Indonesia pada laga kedua Grup A Piala Asia U-20 2023.
Duel Indonesia vs Suriah berlangsung di Stadion Lokomotiv, Tashkent, Uzbekistan, Sabtu (4/3/2023) malam WIB.
Skuad Garuda sukses mengamankan tiga poin seusai menang dengan skor tipis 1-0.
Gol semata wayang armada Shin Tae Yong dibukukan oleh Hokky Caraka pada menit ke-35.
Hasil minor ini membuat Suriah menelan dua kekalahan beruntun pada Grup A Piala AFC U-20 2023.
Sebelum keok dari Indonesia, Suriah takluk dari tuan rumah Uzbekistan, juga dengan skor 0-1.
Seusai laga, Wote cukup bingung melihat penampilan anak asuhnya saat jumpa Indonesia.
Menurutnya, itu merupakan salah satu penampilan terburuk Suriah U-20 sejak dia tangani.
Pelatih Suriah Mark Wote tampaknya sangat kecewa melihat tim asuhannya keok melawan Timnas U-20 Indonesia pada laga kedua Grup A Piala Asia U-20 2023.
- Timnas U-20 Indonesia Gagal Raih Prestasi di Piala Asia U-20, Indra Sjafri Dipecat
- PSSI Putuskan Nasib Indra Sjafri Hari Ini
- Piala Asia U-20: Kegagalan Indra Sjafri Bikin BTN Kecewa, Singgung Soal Keberuntungan
- Kegagalan Timnas U-20 Indonesia dan Perlunya Perbaikan Kompetisi Usia Muda
- Eks Asisten Pelatih STY Komentari Kegagalan Timnas U-20 Indonesia Asuhan Indra Sjafri
- Indra Sjafri Minta Maaf Gagal Bawa Timnas U-20 Indonesia ke Piala Dunia, tetapi