Murray Tantang Djokovic
Minggu, 17 Maret 2013 – 08:08 WIB
Bahkan, dia tak mau terlalu memperhitungkan delapan double fault yang dicatatkannya kemarin. "Ada banyak reli panjang, kadangkala, kedua kaki sedikit lelah hingga sulit melakukan servis," kilah Murray.
Baca Juga:
Secara keseluruhan, Murray juga dibuat kesulitan oleh servis Del Potro. Tak sekalipun dia memiliki kesempatan mencuri servis hingga set ketiga.
"Tak perlu saya mengatakan akan memenangkan pertandingan kali ini. Tapi, saya telah kembali ke level permainan saya begitu pula momentumnya," beber Murray.
Di turnamen pertamanya tahun ini, Murray mampu melangkah ke final grand slam. Salah satunya dengan mengalahkan Roger Federer di semifinal. Namun, Murray dikalahkan Novak Djokovic (Serbia).
INDIAN WELLS - Ambisi Andy Murray untuk meraih gelar perdana di musim 2013 terjegal. Dia bahkan tak mampu mleaju ke semifinal Indian Wells Masters.
BERITA TERKAIT
- Dukung Pertamina Eco Run Fest 2024, PertaLife Insurance Berikan Proteksi untuk Pelari
- Skuad Thailand di Piala AFF 2024, 4 Nama Kondang Absen
- Daftar Harga Tiket Indonesia Masters 2025, Mulai Rp 90 Ribu
- Michelle Elizabeth Surjaputra Resmi Pimpin FTI DKI Jakarta 2024-2028
- Piala AFF 2024, Timnas Indonesia tidak Berkandang di SUGBK
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!