Musim Banjir, Perbanyak Sumur Resapan
Kamis, 23 September 2010 – 08:56 WIB
Kemudian di Jakarta Timur ada 77.219 titik. Pembuatan biopori di tempat itu disebar di 10 kecamatan. Seperti Pasar Rebo, Cipayung, Ciracas, Kramatjati, Makasar, Jatinegara, Duren Sawit, Matraman, Pulogadung serta Cakung. Termasuk juga JGC.
Sementara di Jakarta Barat ada 350.986 titik. Lalu di Jakarta Utara ada 21.549 titik. Biopori tersebar di enam kecamatan. Seperti Penjaringan, Pademangan, Tanjung Priok, Koja, Kelapa Gading serta Cilincing. Kemudian di Jakarta Selatan ada 430.097 titik. Pembuatan biopori tersebar di 10 kecamatan. Seperti Kebayoran Lama, Pesanggrahan, Pasar Minggu, Jagakarsa, Mampang Prapatan, Pancoran, Kebayoran Baru, Setiabudi, Cilandak serta Tebet. Sementara di Pulau Seribu ada 600 titik. (aak)
JAKARTA -- Banjir yang sering terjadi di lingkungan pemukiman mulai membuat partai politik ikut berpikir keras upaya mengatasinya. Seperti Partai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS